
Bagian Mesin | Bagus Si Maeztro
Bagian Mesin A. Memeriksa dan mengganti oli pelumas mesin Pemeriksaan jumlah oli pelumas mesin melalui stickoli, jumlah / tinggi permukaan oli harus berada di antara tanda batas atas dan batas bawah pada pelumas harus diganti apabila : (1) Kekentalan/viskositas rendah/encer (2) Jumlah oli kurang (3) Warna oli berubah drastis/jarak tempuh sudah terpenuhi.